Lomba Qiraat Internasional Pakistan

  • Home -
  • Berita Detail


Pada bulan Oktober 2021 Mahasiswa STIKes Budi Luhur Cimahi mengikuti Kegiatan lomba Qiraat Internasional yang diselenggaran oleh The University of Faishalabad Pakistan, mahasiswa yang mengikuti lomba merupakan perwakilan dari masing-masing prodi yang juga aktifis Unit Kegiatan Mahasiswa Islam dan Komunitas Budi Luhur Cinta Al-Quran. Sebuah kebanggaan bagi kami karena salah satu dari peserta mahasiswa yang mengikuti lomba qiraat berhasil meraih juara 3 yaitu atas Nama Habibah dari Program Studi DIII Keperawatan TK II.